Contoh Surat permohonan penelitian untuk skripsi dan tugas akhir
Contoh Surat permohonan penelitian untuk skripsi dan tugas akhir - Jika seorang mahasiswa akan melakukan penelitian pada sebuah instansi maka mahasiswa tersebuat terlebih dahulu mengajukan surat permohonan penelitian ke instansi terkait, apabila mahasiswa yang bersangkutan diterima maka instansi terkait akan membalas dengan surat balasan yang menyatakan bahwa simahasiswa diizinkan untuk meneliti. Perlu anda ketahui bahwa surat permohonan pelitian dikeluarkan oleh pihak kampus dan ditandatangani oleh Rektor atau Direktur dan atau pejabat yang bersangkutan.
Mengingat pentingnya surat penelitian seperti yang admin jelaskan maka pada kesempatan ini GOLIKETRIK akan berbagi format surat penelitian yang baik dan benar.
Dibawah ini adalah contoh surat riset atau surat penelitian yang dapat anda adopsi, namun jika contoh dibawah ada yang kurang silahkan diperbaiki sesuai dengan kebutuhan.
Contoh Surat Penelitian Untuk Skripsi dan Tugas Akhir
Mengingat pentingnya surat penelitian seperti yang admin jelaskan maka pada kesempatan ini GOLIKETRIK akan berbagi format surat penelitian yang baik dan benar.
Dibawah ini adalah contoh surat riset atau surat penelitian yang dapat anda adopsi, namun jika contoh dibawah ada yang kurang silahkan diperbaiki sesuai dengan kebutuhan.
Contoh Surat Penelitian Untuk Skripsi dan Tugas Akhir
Atau salin langsung
KOP SURAT UNIVERSITAR
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
Nomor :
Lampiran : -
Perihal : Permohonan Pengambilan Data
Kepada :
Yth. Bapak/Ibu Pimpinan
PT. MAJU BERSAMA
JL. Kasuari I Medan
Dengan Hormat,
Kami dari Unversitas contoh, dengan ini mengajukan permohonan kepada Bapak/Ibu untuk dapat kiranya menerima mahasiswa kami berikut ini:
Nama : Dodi Septian
NIM : 0231543211
Fakultas : Ilu Komputer
Program Studi : Sistem Infoemasi / S1
Untuk melaksanakan Pengambilan Data di instansi yang Bapak/Ibu pimpi, guna penyusunan skripsi mahasiswa tersebut di atas dengan judul :
Perancangan Sisstem informasi Geografis Pariwisata di Kota Medan
Pelaksanaan Penelitian Data mahasiswa Universitas Contoh disesuaikan dengan
jadwal yang ditentukan oleh instansi yang Bapak/Ibu pimpin.
Demikian surat permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian Bapak/ibu kami ucapkan terima kasih.
Ketua Program Studi Sistem Informasi
Universitas Contoh
PASKAL RIAN DUHA, M.Kom
NIDN : 100584327483
Jika anda inginmengunduh surat permohonan penelitian diatas dalam bentuk microsoft word (docx) silahkan download.
DOWNLOAD FORMAT SURAT
Itulah contoh surat penelitian untuk keperluan skripsi. apabila contoh diatas terdapat kesalan silahkan meninggalkan pesan pada kolom komentar, dan jangan lupa share kepada teman yang membutuhkan. Terimakasih
0 Response to "Contoh Surat permohonan penelitian untuk skripsi dan tugas akhir"
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijak, gunakan bahasa yang sopan dan pastikan komentar anda menyangkut artikel.